cinta dimana

di gelap malam aku merenung
tentang dirimu tingkah lakumu
aku bertanya dan masih sama
engkau dimana aku bertanya

masih kah ada cinta untuku
sedikit saja sekejap saja
aku bertahan untuk siapa
untuk siapa aku bertahan

engkau dimana kini

reff
dimana kah cintaku yang dulu
yang aku titipkan padamu
tak terlihat lagi aku bertanya
apakau tak pernah menginginkanku

bila kau tersimpan untuku
bisa ku lihat dimattamu
apa yang terjadi aku bertanya apakau tak pernah mengharapkanku

kemana kah kini aku bertanya

Post a Comment

Yang Mau Nanya Komment Bang

أحدث أقدم